Raih Predikat Sangat Baik, Rutan Kelas I Surakarta Terus Tingkatkan Layanan

    Raih Predikat Sangat Baik, Rutan Kelas I Surakarta Terus Tingkatkan Layanan
    Dok : Humas Rutan Surakarta

    SURAKARTA - Rabu (15/03) Rutan Kelas I Surakarta memperoleh hasil survey Indeks Persepsi Korupsi (IPK), Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM), serta survey Integritas pada bulan maret dengan nilai sangat baik. 

    Rutan Kelas I Surakarta selalu berkomitmen untuk selalu memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Hasil survey yang diperoleh juga tidak lepas dari peran serta masyarakat penerima layanan yang merasa terbantu dan puas terhadap layanan yang diberikan. 

    Dari hasil survei yang diperoleh, Rutan Kelas I Surakarta semakin bersemangat untuk meningkatkan dan mempertahankan kualitas layanan kepada masyarakat guna mewujudkan pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan melayani (WBBM). 

    rutan surakarta survei
    Kevin Guntur

    Kevin Guntur

    Artikel Sebelumnya

    Rutan Kelas I Surakarta Ikuti Penguatan...

    Artikel Berikutnya

    Rutan Kelas I Surakarta Gelar Pelayanan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Babinsa Kuala Kencana Bantu Warganya Mengolah Sagu
    Kapolri: Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
    Prajurit TNI Dan ADF Laksanakan Latihan Operasi Evakuasi Non Kombatan
    Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Tahun 2024
    24 Personel TNI Terima Penghargaan Dari  Philippine Air Force

    Tags